Sabtu, 20 Agustus 2011

cara membuat website by sihol marito 007

Ada begitu banyak website diluaran sana.
Satu orang seperti saya, bisa mempunyai sampai 10
website. :)

Enak yah kalau bisa membuat sendiri?

Masalahnya adalah, tidak semua website sama.

Lihat website saya. Lihat website lainnya..

Semuanya berbeda-beda.

Nah lalu apa yang membuat sebuah website disebut website
yang baik dan profesional? :)

Saya beritahu yah... pssst... jangan bilang-bilang. :)

website yang profesional adalah:

1. Loadingnya cepat.

Jadi tidak harus berisi video, flash, gambar yang berat-
berat.

Jika gambar itu tidak menolong terjadinya penjualan,
maka: singkirkan! :)

Tugas Anda  adalah membuat website yang bisa
diakses dengan cepat oleh pengguna internet di seluruh
pelosok Indonesia. Belum ngomong dunia dulu deh. :)

2. Tulisan hitam dengan dasar putih.
Coba lihat website yang bagus... google.com, yahoo.com
dan semua website saya, warna tulisannya hitam dengan
background putih. Jelas yah? Nggak perlu yang aneh-aneh.
:)

Nanti dikira yang punya juga aneh. :)

3. Dipenuhi dengan kalimat yang menjual!

Nah ini penting banget. Bahkan anda perlu belajar khusus
mengenainya.

Tujuan dari Internet Marketing adalah: MARKETING!
Bila tidak ada yang terjual tidak ada untung. Kecuali Sihol membuat website sosial. :)

Okay, sudahkah website anda, cepat aksesnya, tulisan dan
backgroundnya profesional? dan kalimat penjualannya
AMPUH?

Nantikan tips berikutnya!

Mantap!

Kusuma
Owner http://www.caramembuatwebsite.com/index.php?id=ksuryani

PS: Jangan lupa untuk segera belajar membuat website
ada panduan mudahnya loh di: http://www.caramembuatwebsite.com/index.php?id=ksuryani

Tidak ada komentar:

Posting Komentar